aaWnxJmZI5JY8FKCUvVg7FjFvZvkz69jLNXN7cby

Daftar Bank Syariah di Indonesia + Profil Singkat

Daftar Bank Syariah di Indonesia, Profil Singkat Bank Syariah di Indonesia

Kehidupan manusia sehari-hari tidak bisa lepas dari uang yang menjadi alat pemenuhan kebutuhan sehari-hari. Jika tidak ada uang biasanya kita utang, bisa ke teman atau bank.

Paling mudah sih biasanya ke bank ya, soalnya lebih mudah dan jika ada masalah tidak memutuskan silaturrahmi.

Salah satu fungsi bank adalah sebagai media untuk menghimpun dana dari dari masyarakat kemudian menyalurkan ke masyarakat yang membutuhkan.

Terdapat dua jenis bank, yaitu bank konvensional dan bank syariah.

Bank konvensional dan bank syariah mempunyai perbedaan yang mendasar.

Sejarah bank syariah di Indonesia cukup panjang hingga sekarang ini. Terdapat puluhan bank syariah yang bisa dijadikan pilihan paling nyaman.

Pada artikel kali ini kami akan menginfokan daftar bank syariah yang ada di Indonesia.

Mari kita mulai...

1. Bank Syariah Indonesia

Nama: PT Bank Syariah Indonesia Tbk
Alamat: Jl. Abdul Muis No. 2-4, Jakarta Pusat
Nomor Telepon: (021) 3810226, 14040
Nomor Fax: (021) 3924517, 3805272
Website: www.bankbsi.co.id/

2. Bank Mega Syariah

Nama: PT Bank Mega Syariah
Alamat: Menara Mega Syariah, Jl. HR Rasuna Said Kav. 19A, Jakarta 12950
Nomor Telepon: (021) 29852000
Nomor Fax: (021) 29852100
Website: www.megasyariah.co.id

3. Bank Aladin Syariah

Nama: PT Bank Aladin Syariah Tbk
Alamat: Millennium Centennial Center Lt 7 Jl. Jendral Sudirman Kav. 25 Jakarta 12920
Nomor Telepon: (021) 2506446
Nomor Fax: (021) 2506445
Website: www.aladinbank.id

4. Bank Victoria Syariah

Nama: PT Bank Victoria Syariah
Alamat: Gd Graha BIP lantai 5 Jl.Gatot Subroto Kav.23 Karet Semanggi Setiabudi Jakarta Selatan
Nomor Telepon: (021) 5600467
Nomor Fax: (021) 57940941
Website: www.bankvictoriasyariah.co.id

5. Bank Jabar Banten Syariah

Nama: PT Bank Jabar Banten Syariah
Alamat: Jl. Braga No. 135 Bandung
Nomor Telepon: 022-4202599
Nomor Fax: (022) 4212550/4212524
Website: www.bjbsyariah.co.id

6. Bank Panin Dubai Syariah

Nama: PT Bank Panin Dubai Syariah Tbk
Alamat: Gd.Panin Life Centre Lt. 3, Jl. Letjend S. Parman Kav 91 Jakarta 11420
Nomor Telepon: (021) 56956100
Nomor Fax: (021) 56956105
Website: www.paninbanksyariah.co.id

7. Bank Syariah Bukopin

Nama: PT Bank Syariah Bukopin
Alamat: Jl. Salemba Raya No. 55, Jakarta
Nomor Telepon: (021) 2300912
Nomor Fax: (021) 3148401
Website: wwww.syariahbukopin.co.id

8. Bank BCA Syariah

Nama: PT Bank BCA Syariah
Alamat: Jl. Jatinegara Timur No. 72, Jakarta 13310
Nomor Telepon: (021) 8190072, 8505030, 8505035
Nomor Fax: (021) 8190826, 85901568
Website: www.bcasyariah.co.id

9. Bank BTPN Syariah Tbk

Nama: PT Bank Syariah BTPN Tbk
Alamat: Menara BTPN, Lt. 12 CBD Mega Kuningan, Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung Kav. 5.5-5.6 Kel. Kuningan Timur, Jakarta Selatan
Nomor Telepon: (021) 30026400
Nomor Fax: (021) 29021699
Website: www.btpnsyariah.com

10. Bank Aceh Syariah

Nama: PT Bank Aceh Syariah
Alamat: Jl. Mr. H. T. Mohd. Hasan Gampong Lancot No. 89 Batoh, Banda Aceh
Nomor Telepon: (0651) 22966
Nomor Fax: (0651) 33565
Website: www.bankaceh.co.id

11. Bank NTB Syariah

Nama: PT Bank NTB Syariah
Alamat: Jl. Pejanggik No. 30, Mataram
Nomor Telepon: (0370) 632177, 636331, 635332
Nomor Fax: (0370) 623527, 623526, 648766
Website: www.bankntb.co.id

12. Bank Muamalat Indonesia

Nama: PT Bank Muamalat Indonesia Tbk
Alamat: Gedung Muamalat Tower  Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. 18, Jakarta 10220
Nomor Telepon: (021) 80666000
Nomor Fax: (021) 2511465, 2511453
Website: www.muamalatbank.com

Semoga bermanfaat!

Referensi:
https://www.ojk.go.id/id/kanal/perbankan/data-dan-statistik/Pages/Daftar-Alamat-Kantor-Pusat-Bank-Umum-Dan-Syariah.aspx
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar